Sebelumnya saya sudah melewati tahap test ADM, test berikutnya tes Psikotes..
Setelah berlangsung 2 jam, maka test berikutnya dilanjutkan dengan test warteg (test menggambar 8 kotak) untuk test ini hanya diberi waktu selama 15 menit, sesuai intruksi yang disampaikan maka saya memulai menggambar gedung, hanphone jadul, gitar , komputer , buah naga, paralayang , kupu-kupu,dan wajah manusia. Selanjutnya untuk tes ketiga yaitu menggambar sebuah pohon dengan waktu selama 10 menit , pohon kalau bisa dibuat dibagian tengah-tengah lembar kertas, dibuat bagian - bagian pohon secara lengkapa dari akar , batang , rantig, daun , buah dan rumput - rumput sebagai pemanis nya. Setelah selesai dilanjutkan dengan menggambar sosok seorang berserta aktifitas yang sedang dilakukannya, disini nanti kita disuruh untuk membuat nama seseorang yang kita gambar, umur, kelebihan dan kekurangannya , diberi waktu sekitar 10 menit.
Selanjtnya dilakukan test personality , yaitu test yang berhubungan dengan kepribadiaan kita, dimana kita diberi 2 pernyataan, nanti kita harus memilih salah satu dari pernyataan tersebut mana yang sesuai dengan diri kita sendiri, seperti contoh :
1. Saya suka bermain
untuk tahap Test Psikotes Pertamina EP, dibagi menjadi 2 tahap yang dilakukan pada hari yang berbeda dari jam 7.30 sampai jam 13.00 .
saya bersama 2 rekansaya yang lain mendapat tahap ke 2, dan sisanya 2 orang lagi di tahap ke 1.
hmmm rekan saya yang tes tahap 1 yang namanya anggi , setelah selesai ujian dan pulang kembali ke kos, saya bertanya bagaimana ujian nya?ada lancar? dan anggi rekan saya menjawab dia sedikit pusing,gak tenang,jadi sedit pemisis dengan hasilnya, hmmmm melihat jawaban rekan saya tersebut saya mengilas balik pada saat semalam sebelum tes psikotes pagi harinya, ternyata rekan saya ini persiapan untuk pagi hari nya kurang maksimal, dimana saat malam hari dia belajar sampai larut malam , sambil mempersiapkan berkas-berkas untuk di kumpulkan pagi hari nya, perkiraan saya dia tidur sekitar jam 1 malam hahahah (ternyata dia kekurang waktu tidurnya) hmmm setelah itu dipagi harinya dia pergi test tanpa sarapan, jadi dengan proses test yang lama membuat perutnya keroncongan dan tidak bisa konsentrasi..huuuftt
Saya menggambil pelajaran dari rekan saya tersebut, maka saya di malam mempersiapkan berkas-berkas untuk pagi hari nya, dan mengulang pelajaran hingga tidak sampai larut malam, saya tidur pukul 10 malam, bersama 1 rekan saya satu kamar kos namanya putra , dan dia juga tidur jam 10 terus mempersiapkan berkas-berkas untuk pagi hari nya.
Pagi hari kami bangun pagi, dan tidak lupa untuk sarapan (cukup dengan makan roti saja hehehe) pagi hari yang mendung di awali dengan hujan desar, karena kami berdua telah selesai berberes-beres dan sudah berpakaian rapi, lalu jam sudah menunjukkan pukul 7.00, cuaca masih hujan, mau tidak mau harus pergi ke kampus basah-basah dengan motor walaupun sudah memakai jas hujanpun tetap juga basah.
Sekitar 10 menit, kita berdua sampai dikampus,menuju ruangan tes, untung saja test belum dimulai karena masih banyak peserta yang belum datang hehehe syukurlah (sambil mengeringkan pakaian) saya dan rekan saya putra mempersiapkan alat tulis dan sebagainya.
Pukul 8.00 test dimulai, saat itu saya duduk satu barisan dengan putra (rekan satu kamar kos) ,jaraknya sekitar 1 bangku dari depan saya, terus seingat saya yang pertama tes penalaran, hubungan kata (sinonim/antonim), deret matematika, menyusun gambar - gambar. Tes pertama ini lumayan banyak soalnya, menghabis kan waktu sekitar 2 jam untuk total semua jenis soal, di tes pertama ini menurut saya menggunakan sistem kecepatan, ketelitian dan ketepatan, dan sistemnya pun tidak ada pengurangan nilai, jika rekan-rekan ragu menjawab soal,saran saya jawab soal yang mudah terlebih dahulu setelah itu isi jawaban walaupun kurang yakin benar atau salahnya, dan jangan mengisi jawab tanpa membaca soal terlebih dahulu,lebih baik kosong dari pada asal menjawab, dan saal tes psikotes yang saya ikuti sebanyak 100 orang ini,ditempatkan di sebuah gedung yang luas sehingga jarak kursi kita dengan yang lain cukup berjauhan, jadi tidak ada waktu untuk melihat rekan - rekan di bagian kiri,kanan atau depan belakang , jika ketahuan melihat kiri-kanan atau membuka HP maka moderator langsung menegur dapat mencatat no peserta, maka dari itu kita harus hati-hati.
Selanjtnya dilakukan test personality , yaitu test yang berhubungan dengan kepribadiaan kita, dimana kita diberi 2 pernyataan, nanti kita harus memilih salah satu dari pernyataan tersebut mana yang sesuai dengan diri kita sendiri, seperti contoh :
1. Saya suka bermain
2. Saya suka berteman
maka kita haus memilih salah satu dari 2 pernyataan tersebut, walaupun 2 pernyataan tersebut menggambarkan sosok diri kita, maka pilih lah yang paling dominan, untuk soal ini ada sekitar 150 buah atau 180 buah dengan waktu 45 menit.
maka kita haus memilih salah satu dari 2 pernyataan tersebut, walaupun 2 pernyataan tersebut menggambarkan sosok diri kita, maka pilih lah yang paling dominan, untuk soal ini ada sekitar 150 buah atau 180 buah dengan waktu 45 menit.
Setelah test personality selesai , maka dilanjutkan dengan test koran , dimana waktu mulai pekerjaan dilakukan pada jam 11 , disini saya sendiri baru pertama sekali mengikuti test koran , dimana tes koran ini semuanya deretan angka-angka, nanti si moderator akan menyampaikan instruksi nya maka, kita kerjakan sesuai intruksi tersebut. Sebagian orang menilai kita harus menyelesaikan satu halaman bagian depan agar kita bisa lolos dalam test ini, ada juga sebagaian orang menilai bahwa dalam test koran ini kita harus memiliki grafik yang meninggkat , hmmm tapi itu semua tergantung ke pada panitia menilai sih hehehe kita kerjakan hanya bisa menggerjkan sesuai dengan kemampuan kita aja, jangan sampai pingsan,putus asa, terus jangan menyerah aja... hehehe ujian berlanjut sang moderator menyuruh garis, ya kita garis, trus lanjut lagi, gariss lagi,, lanjut lagi, gariss lagi,, lanjut lagi, garis lagii..... hmmm sampai waktu menunjukkan jam 1. baru semua tes selesai huffttt lega hehehe
berkemas-kemas untuk pulang, kepala udah mau pecah, kening udah mengkerut , baju yang basah udah kering sendiri hahaha hmm eh pas pintu keluar ada keramaian, hmm ternyata dikasih snack hahahah waaaaw menankjubkan , semua capek hilang hahahha perut terisi kembali, pualng dengan senyuman, dan berharap hasilnya bisa lolos ke tahap berikut nya amiiin....
sekiaan pengalaman saya tentang mengikuti test Psikotes yang pertama saya lakukan, silahkan lanjut baca artikel saya di pengalaman test wawancara dan test kesehatan rekrutmen PT Pertamina EP ,,, heheheh sampai jumpa
Komentar
Posting Komentar